KPK Geledah Kantor Advokat Di Surabaya Terkait Kasus Nurhadi
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa menggeledah kantor advokat Rakhmat Santoso and Partner di Surabaya dalam penyidikan kasus suap dan gratifikasi terkait dengan perkara di...
Kejagung Sebut Tersangka Jiwasraya Simpan Aset di 10 Negara
Direktur Penyidikan pada Jaksa Agung Muda Pidana Khusus, Febrie Adriansyah, menduga para tersangka kasus korupsi PT Asuransi Jiwasraya (Persero) telah melarikan sejumlah aset ke...
Atasi Ketimpangan Kota
Banjir di sejumlah perkampungan di Jakarta dan sekitarnya yang bersebelahan dengan perumahan mewah yang terbebas dari rendaman air mencerminkan buruknya pembangunan kota. Masalah itu...
Salah Tembak Omnibus Law Cipta Kerja
Rusli AbdulahPeneliti IndefJutaan buruh Indonesia sedang merasakan mendung menggelayuti mereka akibat rancangan Undang-Undang Cipta Kerja, yang merupakan omnibus law. Mendung tersebut setidaknya disebabkan oleh...
Jaksa Agung: Kades Korupsi Dana Desa Jangan Langsung Dipidana
Jaksa Agung Sanitiar (ST) Burhanuddin mengimbau seluruh jajarannya untuk tidak langsung menghukum kepala desa secara pidana ketika tersangkut korupsi pengelolaan alokasi dana desa. "Mens...
Jangan Musuhi Pekerja Perempuan
Wahyu SusiloDirektur Eksekutif Migrant CAREDalam demografi ketenagakerjaan Indonesia, angkatan kerja perempuan memiliki peran yang signifikan, baik dalam kuantitas maupun kelenturan menghadapi dinamika perburuhan yang...
Dunia yang Adil di Mata ISIS
Didik Novi RahmantoSatuan Tugas Penindakan BNPTSalah satu faktor yang mendorong orang-orang nekat bergabung dengan Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) adalah kepercayaan terhadap konsep...
Begini Program Ketahanan Keluarga Versi BKKBN
Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional atau BKKBN Hasto Wardoyo menjelaskan program ketahanan keluarga versi lembaganya.“Kami menuangkannya bukan dalam kalimat ketahanan keluarga ya....
Kontroversi Omnibus Law, Ombudsman Akan Undang Dua Kementerian
Anggota Ombudsman Republik Indonesia, Alamsyah Saragih mengatakan lembaganya akan mengundang dua kementerian untuk menanyakan ihwal draf omnibus law Rancangan Undang-undang Cipta Kerja. Dua kementerian...
DPR Jelaskan RUU Ketahanan Keluarga Masuk Prolegnas Prioritas
Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Ahmad Baidhowi menjelaskan tentang perjalanan Rancangan Undang-undang (RUU) Ketahanan Keluarga hingga bisa masuk daftar Program Legislasi Nasional...