Christianity
Beranda Christianity
Haruskah Aku Mengampuni?
Oleh Bernard Simamora
Ketika seseorang telah menyakiti kita demikian dalam bisa saja kita bergumam, “Aku tidak bisa mengampuninya!”, atau, “Tiada maaf baginya, sampai aku mati!”....
Sentuhan Kasih Allah (Injil Markus 1 Ayat 29-39)
Di dalam Injil Markus 1 ayat 29-39, kita melihat betapa besar dan kuatnya kasih Allah yang ditunjukkan melalui sentuhan-Nya. Kisah ini menceritakan tentang penyembuhan...
Mengikuti Yesus: Hidup dengan Menyangkal Diri, Memikul Salib, dan Mengikuti Dia
Kejadian 17:1-7, 15-16, Mazmur 22:24-32, Roma 4:13-25, dan Markus 8:31-38 adalah beberapa bacaan Alkitab yang menekankan pentingnya mengikuti Yesus dengan penuh pengorbanan. Dalam bacaan-bacaan...
Paskah : Bangkit dan Menang Bersama Yesus
Hari ini kita memperingati Hari Paskah yaitu hari kebangkitan Tuhan Yesus Kristus atas maut. Kisah kebangkitan Kristus menjadi suatu tantangan penyelidikan para ahli ilmu...
Menyuarakan Kehidupan (Renungan Hari ini)
Kata-kata merupakan suatu kekuatan luar biasa yang paling berpengaruh dalam kehidupan manusia. Kita dapat memilih menggunakannya secara konstruktif, membangun orang lain, atau menghancurkan orang...
Penderitaan
Penderitaan bisa mengenai siapa pun. Ada yang menderita karena miskin dan lapar. Tetapi banyak yang menderita justru dalam lumbung kekayaan dan di puncak kejayaannya....
Merajut Asa di Awal Tahun 2013
Oleh Bernad Simamora
Tahun 2012 telah berlalu, sekarang kita menapaki tahun 2013. Selamat Tahun Baru! Memasuki tahun yang baru, mungkin ada yang mengatakan biasa saja....
Babtisan Yesus : Bentuk Solidaritas yang Menginspirasi Kita
Pembaptisan Yesus merupakan peristiwa di mana Yesus Kristus datang kepada Yohanes Pembaptis untuk dibaptiskan dan menjadi tanda permulaan pelayanan-Nya. Peristiwa ini dicatat di keempat...
Kebangkitan Yesus: Harapan, Sukacita, Kasih, dan Kerja Keras
Perayaan Paskah merupakan momen yang paling penting dalam agama Kristen. Pada hari ini, umat Kristiani di seluruh dunia berkumpul untuk merayakan kebangkitan Yesus Kristus...
Menjadi Saksi Kebangkitan Kristus
Dalam Alkitab, Yesus Kristus disebut sebagai "Saksi yang setia dan yang pertama yang dibangkitkan dari antara orang mati" (Wahyu 1:5). Yesus adalah saksi yang...