Hukum

Beranda Hukum

Bareskrim Periksa 15 Saksi saat Geledah PT AF terkait Kasus Gagal Ginjal Akut

0

Jakarta – Terkait kasus gagal ginjal akut, Bareskrim Polri memeriksa 15 saksi dalam penggeledahan PT Afi Farma di Kediri Jawa Timur. Penggeledahan tersebut berlangsung sejak Rabu, 02 November 2022. “Kami saat ini sedang menyelesaikan pemeriksaan hari ini, kemarin sudah ada 15 saksi di Kediri,” ujar Brigjen Pol Pipit Rismanto selaku Direktur Tindak Pidana Tertentu (Dirtipidter) […]

Artikel Bareskrim Periksa 15 Saksi saat Geledah PT AF terkait Kasus Gagal Ginjal Akut pertama kali tampil pada Majalah Hukum.

PN Jaksel Akan Menyidangkan Kasus Pembunuhan Brigadir J

0

Jakarta, Indikasi.id – Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan menyatakan siap menyidangkan lima terdakwa kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Rencananya, Kejaksaan Agung akan melimpahkan berkas perkara kelima tersangka kasus pembunuhan berencana Brigadir J pada hari ini, Senin (10/10/2022). Menurut Humas PN Jaksel Djuyamto, sidang akan digelar paling lama sepekan setelah berkas diterima […]

The post PN Jaksel Akan Menyidangkan Kasus Pembunuhan Brigadir J first appeared on indikasi.id.

Penangkapan Remaja Yang Diduga Pemperkosa Anak Dibawah Umur

0

Medan, Indikasi.id – Polres Belawan menangkap seorang remaja berinisial R (25) yang diduga memerkosa anak berusia 14 tahun. Dari hasil penyidikan, R memperkosa korban AS sebanyak tiga kali di rumahnya. “Tersangka berhasil ditangkap di Batam. Saat ini sudah diamankan dan diperiksa lebih lanjut,” kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Hadi Wahyudi, Senin (23/1). Hadi menyebutkan […]

The post Penangkapan Remaja Yang Diduga Pemperkosa Anak Dibawah Umur first appeared on indikasi.id.

Dugaan Praktik “Pungli” Terjadi di SMPN 4 Sindang Indramayu

0

INDRAMAYU (Pelitaindo.news) – Lagi-lagi masih kerap terjadi dugaan praktik Pungutan Liar (Pungli), kali ini terjadi di lingkup SMPN 4 Sindang beralamat di Jl. Murah Nara Sindang Kabupaten Indramayu Jawa Barat. Dugaan Pungli dengan modus atas namakan Ketua komite sekolah dengan adakan penggalangan dana untuk perpisahan bagi kelas lX kepada wali murid atau siswa sebesar Rp […]

The post Dugaan Praktik “Pungli” Terjadi di SMPN 4 Sindang Indramayu first appeared on pelitaindonews.

Kepala Balai Teknik Perkeretaapian terkena OTT KPK

0

Jakarta, Indikasi.id – Tim penindakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap Kepala Balai Teknik Perkeretaapian (BTP) Kelas I Semarang Putu Sumarjaya dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Semarang, Selasa (11/4). Operasi senyap tersebut berkaitan dengan kasus dugaan suap terkait paket pekerjaan tender track layout (TLO) Stasiun Tegal. “Ada beberapa yang ditangkap, di antaranya pejabat Balai DJKA […]

The post Kepala Balai Teknik Perkeretaapian terkena OTT KPK first appeared on indikasi.id.

Polda Metro Jaya Menangkap Pelaku Penipuan Dan Penggelapan Dana Umrah

0

Jakarta, Indikasi.id – Polda Metro Jaya menangkap pelaku penipuan dan penggelapan dana umrah yang merugikan jemaah hingga Rp2,2 miliar. Direktur Reserse Kriminal Umum Kombes Hengki Haryadi mengatakan pelaku yang berinisial RAP (27) ditangkap di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali, pada Sabtu (10/11) lalu sekitar pukul 07.30 WITA. “Dan kemudian langsung kami bawa ke Mapolda Metro Jaya […]

The post Polda Metro Jaya Menangkap Pelaku Penipuan Dan Penggelapan Dana Umrah first appeared on indikasi.id.

DPO Sejak Januari 2020 Harun Masiku Belum Ditemukan

0

Jakarta, Indikasi.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebut mantan calon anggota legislatif (caleg) dari PDI Perjuangan Harun Masiku berada di luar negeri. Harun Masiku merupakan tersangka dalam perkara dugaan suap terkait penetapan anggota DPR terpilih tahun 2019-2024 yang sudah berstatus daftar pencarian orang (DPO) sejak Januari 2020. “Ada di luar negeri. Jadi, kami masih koordinasi dengan […]

The post DPO Sejak Januari 2020 Harun Masiku Belum Ditemukan first appeared on indikasi.id.

Mario Dandy Mencabut Surat Kuasa Dolfie Rompas

0

Jakarta, Indikasi.id – Mario Dandy Satriyo mencabut Dolfie Rompas sebagai kuasa hukumnya jelang sidang kasus dugaan penganiayaan terhadap Cristalino David Ozora. Dolfie pun membenarkan hal tersebut. Ia mengatakan surat pencabutan kuasa diterimanya pada 10 April lalu. “Iya benar. Surat pencabutan kami terima tanggal 10 April 2023,” kata Dolfie yang dikutip dari CNNIndonesia.com, Jumat (14/4). Kendati […]

The post Mario Dandy Mencabut Surat Kuasa Dolfie Rompas first appeared on indikasi.id.

Remaja Di Lampung Perkosa Ibu Kandungnya Dan Cabuli Adik Perempuannya

0

Lampung, Indikasi.id – Remaja berinisial St alias Dedet (19) melakukan pemerkosaan terhadap ibu kandungnya. Warga Kecamatan Katibung, Lampung, ini juga mencabuli adik perempuannya yang masih berusia 7 tahun. Untuk melampiaskan nafsunya, ibu dan adiknya bahkan diancam akan dibunuh jika menolak dan menceritakan perbuatannya itu kepada orang lain. St melakukan aksi bejatnya selama dua tahun. Perbuatannya terbongkar setelah […]

The post Remaja Di Lampung Perkosa Ibu Kandungnya Dan Cabuli Adik Perempuannya first appeared on indikasi.id.

Saut Situmorang Meminta Presiden Mengeluarkan Perppu Tentang KPK

0

Jakarta, Indikasi.id – Mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Saut Situmorang meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Menurutnya, berbagai polemik di lembaga antirasuah dapat diselesaikan dengan cepat apabila Perppu KPK diterbitkan. Dewan pengawas (Dewas) KPK dinilai dapat bekerja objektif dengan Perppu tersebut. Saut mengatakan […]

The post Saut Situmorang Meminta Presiden Mengeluarkan Perppu Tentang KPK first appeared on indikasi.id.

0FansSuka
2,466PengikutMengikuti
21,400PelangganBerlangganan
- Advertisement -
Google search engine

Don't Miss

You cannot copy content of this page