Klinik Hukum
Kenapa Politisi Daerah Prioritas Berburu Kekayaan Pribadi Dibanding Pelayanan Publik?
Pemerintah dan DPR Harus Segera Revisi UU Otonomi Daerah, Pemerintahan Daerah Otonom Kini Layaknya...
Dalam Banyak Hal, Komentator Selalu Merasa Lebih Pintar Dari Pelaku
Ada pepatah yang mengatakan “Mudah menjadi komentator, sulit menjadi pelaku”. Pepatah ini menggambarkan fenomena di mana komentator sering kali merasa lebih pintar daripada pelaku dalam berbagai hal. Apakah ini benar? Mari kita telaah lebih lanjut. Komentator adalah orang yang memberikan pendapat, komentar, atau analisis tentang suatu peristiwa atau situasi. Mereka seringkali berada di luar lapangan […]
The post Dalam Banyak Hal, Komentator Selalu Merasa Lebih Pintar Dari Pelaku first appeared on Majalah Hukum.
Selamat Berpesta Demokrasi 14 Februari 2024, Jangan Golput
Tugas, Fungsi, Wewenang, dan Hak DPRD Dalam Pemerintahan
Uraian mengenai tugas, fungsi, kewenangan dan hak DPRD sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan dirasa urgen saat ini, mengingat tidak beberapa lama lagi akan dilantik anggota DPRD yang baru hasil Pemilihan Umum 2024. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) baik itu tingkat Provinsi maupun tingkat Kabupaten/kota merupakan lembaga perwakilan rakyat daerah yang berkedudukan sebagai unsur penyelenggara pemerintah daerah. […]
The post Tugas, Fungsi, Wewenang, dan Hak DPRD Dalam Pemerintahan first appeared on Majalah Hukum.
Peran Penting Anggota DPRD Dalam Pemerintahan Daerah Kabupaten
Oleh Bernard Simamora, S.Si, S.IP, SH, MH, MM *) Pemerintahan daerah kabupaten adalah salah satu tingkatan pemerintahan yang memiliki peran penting dalam menjalankan roda pemerintahan di tingkat lokal. Dalam menjalankan tugasnya, pemerintahan daerah kabupaten dibantu oleh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) yang memiliki peran yang sangat vital. Anggota DPRD merupakan wakil dari rakyat yang […]
The post Peran Penting Anggota DPRD Dalam Pemerintahan Daerah Kabupaten first appeared on Majalah Hukum.
Inilah Tugas Pokok dan Fungsi Anggota DPRD Kabupaten di Indonesia
Bobby Nasution Menang Lawan Warga Terkait Gugatan Penundaan Underpass Juanda
JAKARTA – Bobby Nasution selaku Wali Kota Medan menang lawan warga dalam gugatan terkait penundaan pembangunan underpass di Jalan Juanda, Medan. Majelis hakim Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Medan menerima eksepsi yang disampaikan tergugat. “Menolak permohonan penundaan penggugat dan penggugat II intervensi 1 sampai dengan penggugat II Intervensi 8,” demikian putusan PTUN Medan dikutip dari […]
The post Bobby Nasution Menang Lawan Warga Terkait Gugatan Penundaan Underpass Juanda first appeared on Majalah Hukum.
Pengertian Hilirisasi dan Pentingnya Memahaminya dengan Benar
Beberapa Istilah Dalam Sidang Perceraian Pasangan Beragama Islam
Panitera : seseorang yang bertugas mencatat dan mengurusi urusan//berkas-berkas persidangan perceraian Ketua Hakim Pengadilan Agama : seseorang yang memimpin/mengepalai lembaga Pengadilan Agama Ketua Hakim Majelis : seseorang yang mengetuai para Hakim dalam suatu sidang Hakim Anggota : seseorang hakim yang menjadi Hakim anggota dalam satu kelompok majelis Penggugat (dalam Pengadilan Agama) : seseorang (istri) […]
Artikel Beberapa Istilah Dalam Sidang Perceraian Pasangan Beragama Islam pertama kali tampil pada bsdrlawfirm.com.